Ismail

@ismailrusli

Active 7 years ago
  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Salah satu artikel terbaik yang bisa menjelaskan tentang Teori Ketidaklengkapan Godel (Godel’s Incompleteness Theorem) adalah artikel yang ditulis oleh Solomon Feferman. Artikel ini berjudul “The Nature and […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Bagi beberapa orang, mungkin latex bisa jadi adalah bahan sintetis seperti karet. Akan tetapi, dalam tulisan ini, LaTeX berarti bahasa markup untuk menyiapkan dokumen dengan menggunakan sistem pencetakkan […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Sistem operasi yang bersifat multiprogramming, memiliki kemampuan untuk memberikan ilusi seakan-akan beberapa program dapat berjalan bersamaan. Ilusi ini dapat terjadi karena proses (program yang sedang […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Sebelumnya saya sudah memaparkan algoritma FCFS untuk antrian proses di sistem operasi. Kali ini, saya akan mencoba untuk menjelaskan antrian lain yang disebut dengan SRT atau Shortest Remaining Time.

    Saat […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Sistem formal (formal system) adalah sistem yang dibangun dari bahasa formal (formal language). Bahasa formal terdiri dari alfabet, yaitu sekedar simbol tanpa memiliki arti tertentu. Dari alfabet tersebut kita […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Daftar Isi dihasilkan secara otomatis ketika kita menggunakan LaTeX. Akan tetapi, judul dari daftar isi itu menggunakan Bahasa Inggris, yaitu “Contents”. Untuk mengganti judul tersebut, misalnya ke “Daftar Isi”, […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Untuk menggunakan Vim sebagai Hex Editor, cukup buka file binari dan masukkan perintah berikut (tekan ESC dulu)
    :%! xxd
    Untuk kembali ke mode normal, ketikkan perintah berikut (tekan ESC dulu)
    :%! xxd -r

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    Ctrl-Alt-Delete adalah kombinasi tombol di papan ketik komputer kita yang biasanya kita gunakan baik untuk melakukan reboot ataupun memunculkan Task Manager (Windows). Kombinasi tiga tombol ini terkenal dengan […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    […]

  • Ismail wrote a new post on the site 8 years, 10 months ago

    LaTeX mendefinisikan bab suatu tulisan dengan markup chapter{nama chapter}. Dengan markup ini, setiap bab akan ditulis chapter + penomoran chapter tersebut. Jika ingin mengubah kata “Chapter” menjadi “Bab”, […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 2 months ago

    ThumbnailMisalkan kita memiliki sekumpulan simbol berikut A, B, C, D, E, F, G, H, I, J, K, L, M, N, O, P, Q, R, S, T, U, V, W, X, Y, Z, ∧, ¬, ), dan (. Sebelum kita menentukan aturan-aturan dalam permainan ini, mari kita ke […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 2 months ago

    ThumbnailPendahuluan

    Untuk dapat menentukan seorang mahasiswa lulus, dosen biasanya menentukan nilai ambang tertentu, misal 80. Jadi misalnya, jika dalam ujian pilihan ganda terdapat 100 soal, siswa dapat lulus jika me […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 3 months ago

    ThumbnailPernah bermain Sudoku? Jika pernah, mungkin Anda bermain Sudoku untuk mengisi waktu senggang. Atau mungkin karena Anda senang teka-teki yang menantang. Apapun itu, pernahkah terpikir oleh Anda bahwa Sudoku […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 3 months ago

    Plagiarism is the practice of taking someone else’s work or ideas and passing them off as one’s own. In this paper, we show automatic plagiarism detection using two methods. First method is MD5 message-digest […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 4 months ago

    Di tutorial sebelumnya, kita membuat bootloader sederhana yang dijalankan di VirtualBox. Jika Anda lihat kembali, baris kedua dari bootloader kita tertulis seperti berikut.

    Baris kedua tersebut menyatakan bahwa […]

  • Ismail wrote a new post on the site 10 years, 4 months ago

    ThumbnailDi Internet, banyak sekali tutorial membuat bootloader sendiri, mulai dari bootloader yang tidak melakukan apa-apa hingga bootloader yang dapat memanggil kernel dari hard disk. Kelemahan tutorial yang ada di […]